JATIM ZONE - Durasi dan cerita KKN di Desa Penari diangkat dari sebuah kisah viral yang dituliskan berurut di Twitter.
Cerita KKN di Desa Penari booming dan menggemparkan jagat Twitter di tahun 2019, atau tepatnya sekitar bulan Juni.
Cerita KKN di Desa Penari ini memiliki beberapa versi, mulai dari versi Widya hingga versi Nur yang saat ini diburu warganet.
Hingga akhirnya cerita KKN di Desa Penari diangkat menjadi film layar lebar, dan sebelumnya warganet juga sudah heboh mengandai andai bagaimana jika kisah yang viral di Twitter itu dibuat film.
Namun sayang cerita KKN di Desa Penari yang akhirnya dibuat film layar lebar itu harus mengalami penundaan tayang hingga dua kali, karena pandemi.
Menariknya, meski sudah berselang hampir tiga tahun, cerita KKN di Desa Penari yang dibuat film dengan durasi yang lebih dari dua jam ini meledak.
Belum seminggu penayangan, film sudah ditonton oleh lebih dari 500 ribu penonton yang tak lain merupakan penikmat film tanah air.
Baca Juga: Dibalik Layar KKN di Desa Penari, Sosok Tak Kasat Mata Hadir saat Potong Ayam Cemani Asli di Hutan
Kembali mengenai cerita KKN di Desa Penari yang dikabarkan berasal dari kisah nyata itu diulik menjadi beberapa versi.
Artikel Terkait
Wajib Waspada! Link Download Video Chika 20 Juta PART 2 No Sensor Beredar di Medsos
Masyarakat Diminta Waspada, BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas Saat Siang
Didesak Akui Pakai Narkoba, Caisar YKS Akhirnya Bongkar Rahasia Bisa Segar Joget 24 Jam
Jurnalis Palestina Ditembak di Bagian Kepala hingga Tewas, Diduga oleh Pasukan Israel
Soal Aturan Hukum LGBT di Indonesia, Begini Kata Mahfud MD